Urusan Layar, Smartphone terbaru Oppo ini membawa layar berukuran 4.7 inci yang dibekali dengan panel "One Glass Solution buatan LG" (OGS LCD) dengan resolusi HD 1280 x 720 piksel 312ppi.
Disisi Hardware, Oppo R819 membawa chipset garapan MediaTek, MT6589 quad core 1.2GHz Cortex-A7 yang didukung dengan kekuatan grafik GPU PowerVR SGX544 serta RAM 1GB menjadikan Smartphone kelas menengah ini patut dipertimbangkan pesaing dari vendor lain dikelas menengah. Oppo Find Mirror menyediakan internal memori 16GB, sayang seribu kali sayang, nggak ada slot memori eksternal.
Bagian kamera, Oppo Find Mirror menggunakan kamera berkekuatan 8 megapiksel dan dilengkapi dengan sensor Sony Exmor, lensa F/2.0 tentunya hasil gambar yang diciptakan oleh smartphone ini menjadi lebih sempurna, kamera tambahan dibagian depan menggunakan lensa wide-angle 88 derajat, dengan resolusi 2MP. Kedua kameranya, baik didepan dan belakang sama-sama memiliki kemampuan menangkap video HD 1080p.
Find Mirror memiliki sensor kamera Sony Exmor BSI dengan lima lapisan lensa dan aperture besar F2.0 untuk mengelola hasil potret. Potret Night Mode menghasilkan performa sempurna dan menakjubkan untuk penangkapan gambar dalam kondisi cahaya kurang tanpa ada blur.
Oppo R819 menjalankan OS Android 4.2.1 Jelly Bean serta suppor dual SIM (GSM-GSM). Seluruh kebutuhan daya disokong oleh Baterai 2.000 mAh. Oppo Find Mirror ini udah dijual "pre-order" mulai dair Negara Australia, Hong Kong, diikuti Jepang. Di Indonesia sendiri udah dipajang di situs Oppo Indonesia, tapi belum ada info pembeliannya, yang jelas dalam waktu dekat pasti udah bisa dimiliki :D
Masalah harga smartphone tipis dan enteng ini akan dibanderol seharga 4.000.000.
Belanja Online Murah Terpercaya, Produk OPPO Terpopuler di Lazada Indonesia | |
OPPO Find 5 Mini R827 | Oppo Find Mirror R819 |
RP 3.699.000 | RP 3.999.000 |
STOK SANGAT TERBATAS - Gratis Ongkos kirim |
Terimakasih untuk sobat klik gadget yang sudah membaca artikel mengenai Spesifikasi dan Harga Oppo Find Mirror R819 Terbaru 2014, Mudah mudahan bisa bermanfaat untuk sobat klik-gadget dan para pecinta gadget di tanah air tercinta.
Brg ny ready gan?
ReplyDelete