Home » , » Spesifikasi dan Info Harga Nokia Lumia 720 Terbaru

Spesifikasi dan Info Harga Nokia Lumia 720 Terbaru

Spesifikasi dan Info Harga Nokia Lumia 720, Gadget Terbaru dari -gadget- Spesifikasi, fitur dan info harga akan kami sajikan pada pastingan kali ini. Bulan Februari 2013 kemaren adalah salah satu bulan yang sangat terindah bagi beberapa vendor. Pasalnya, pada akhir bulan ini, beberapa vendor mengikuti acara MWC 2013 yang dilaksanakan di Barcelona. Pada acara tersebut, tidak sedikit yang meluncurkan beberapa gadget miliki mereka, tak terkecuali Nokia yang meluncurkan beberapa gadget miliki mereka. Salah satunya adalah smartphone teranyar 3rd line yaitu Nokia Lumia 720. Daripada penasaran dengan apa saja yang dibawanya, mari kita simak ulasan revew Kabarponsel ini.

Spesifikasi dan Info Harga Nokia Lumia 720 Terbaru
Desain – Desain dari Nokia Lumia 720 sebenarnya tidak ada yang spesial dari ponsel-ponsel Nokia Lumia lain yang sejenis. Hanya saja, ukuran beberapa ponselnya berbeda, Nokia Lumia 720 memiliki ukuran layar selebar 4.3 inci dengan resolusi 480 x 800 piksel dan juga kerapatan hingga 217ppi. Pada layar tersebut menggunakan teknologi IPS LCDyang mendukung hingga 16 juta jenis warna. Ada pula Cornign Gorilla Glass 2 yang melindungi ponsel dari goresan. Sehingga anda tidak perlu khawatir lagi.

OS dan Performa – Di sisi performa, Nokia Lumia 720 memiliki prosesor Dula Core Qualcomm MSM8227 yang memiliki kecepatan hingga 1GHz, dan ditambah juga dengan GPU Adreno 305 untuk membantu interface. Nokia juga menyematkan RAM sebesar 512MB untuk membantu kinerja prosesor agar lebih bekerja maksimal. Seperti yang kita ketahui juga, bahwa Nokia Lumia 720 ini menggunakan operating sistem dari Microsoft yang terbaru, yaitu Windows Phone 8. Jadi, performa yang dihasilkan sangat maksimal.

Kamera – Kamera yang disematkan pada Nokia Lumia 720 ini memiliki kualita 6.7 Megapiksel dengan kemampuan memotret hingga resolusi 2848 x 2144 pixel. Selain itu juga, kemampuan merekamnya bisa sampai 720p. Ditambah juga dengan adanya kamera depan dengan kualitas 1.3MP dengan kemampuan merekam hingga 720p dan juga dapat anda gunakan untuk melakukan video call. Untuk masalah penyimpanan, anda akan disediakan penyimpanan hingga 8GB dan juga dapt ditambah dengan adanya slot microSD yang dapat ditambaha hingga 64GB.

Konektivitas Jaringan – Untuk masalah konektivitas jaringan Nokia Lumia 720, anda bisa menikmati hingga jaringan 3G HSDPA dengan kecepatan hingga 21.1Mbps. Selain itu, anda juga dapat menikmati konektivitas Wifi yang disematkan dalam ponsel ini. Sehingga anda dapat tetap terhubung dengan teman disekitar anda. Anda juga berbagi dengan teman dengan konektivitas Bluetooth yang disediakan. Anda juga dapat memindahkan gambar, video, atau data ke komputer/laptop dengan danya USB yang ditambahkan pada ponsel Nokia Lumia 720 ini.

Spesifikasi Nokia Lumia 720
Tipe : CandyBar
Dimensi : 127.9 x 67.5 x 9 mm, 78 cc
Berat : 128 g
Layar : 480 x 800 pixels, 4.3 inches (~217 ppi pixel density)
Warna layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Warna Hp : White, Red, Yellow, Cyan/Black
Ringtone Tipe : MP3, WAV ringtones
Memory Internal : 8 GB
Slot microSD : yes, up to 64 GB
RAM : 512 MB
Koneksi : GPRS, EDGE, HSDPA, 21.1 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Bluetooth v3.0 with A2DP, microUSB v2.0
OS : Microsoft Windows Phone 8
Prosesor : Qualcomm MSM8227, Dual-core 1 GHz, Adreno 305
Message : SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser : HTML5
Kamera utama : 6.7 MP, 2848 x 2144 pixels, Carl Zeiss optics, autofocus, LED flash, 1/3.6′ sensor size, geo-tagging, Video 720p@30fps
Kamera Ke-2 : 1.3 MP, 720p@30fps
GPS : with A-GPS support and GLONASS
Fitur lain :
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP3/WAV/eAAC+/WMA player
- MP4/H.264/H.263/WMV player
- 7GB free SkyDrive storage
- Document viewer
- Video/photo editor
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
Baterai Tipe : Non-removable Li-Ion 2000 mAh battery (BP-4GW)
Waktu Siaga : 520 jam (3G)
Waktu Bicara/Aktif : 23 jam 20 min (2G) / 13 jam 20 min (3G)
Music play : 79 h

Harga Nokia Lumia 720
Ponsel Nokia Lumia 720 baru saja diluncurkan, sehingga belum ada informasi mengenai berapa harga yang ditawarkan Nokia untuk handset ini. Sementara untuk harga nokia lumia 720 masih belum diketahui, namun yang pasti harganya akan berada dibawah 4 jutaan.

Terimakasih untuk sobat klik gadget yang sudah membaca artikel mengenai Spesifikasi dan Info Harga Nokia Lumia 720, Mudah mudahan bisa bermanfaat untuk sobat klik-gadget dan para pecinta gadget di tanah air tercinta.

0 comments:

Post a Comment